5 Sisi Gelap Pedesaan. Rahasia Banget!
Untuk beristirahat sejenak dari hiruk-pikuk perkotaan, banyak orang yang pergi ke daerah pedesaaan. Katanya sih untuk menghirup udara segar. Apalagi di pedesaan kendaraannya cenderung lebih sedikit daripada di perkotaan. Artinya masih belum banyak polusi udara yang dihasilkan di pedesaan.
Tapi apakah iya, pedesaan benar-benar indah seperti itu? Apakah pedesaan tidak memiliki sisi gelap tersembunyi yang tidak diketahui masyarakat luas?
Berikut ini adalah sisi gelap pedesaan yang benar-benar terjadi!
Hamil di luar nikah adalah hal yang sering terjadi. Hal itu lumrah. Tau kenapa? Ya mungkin aja karena pendidikan hubungan s*ks yang tidaik baik. Sehingga akhirnya mereka tidak tahu cara berhubungan s*ks yang aman. Huhuhu :(
Ena-enak di semak-semak. Iya, banyak dari penghuni desa yang tertangkap sedang ena-ena di semak-semak. Alasannya sederhana saja. Di pedesaan tidak terdapat banyak hotel. Kalaupun ada pasti mahal dan nanti malah ketahuan oleh resepsionis. Aduh berabe dan bisa jadi gosip seantero desa. Akhirnya supaya aman, ke semak-semak saja.
Pernikahan dini adalah fenomena yang sering terjadi. Lebih baik menikah kecepetan daripada menjadi "perawan" tua. Karena seseorang, apalagi wanita yang sudah tua namun tidak segera menikah akan dipandang rendah.
Masih percaya dengan hal-hal mistis. Seperti memelihara tuyul, menyimpan benda sakti (keris, patung, lukisan, dll), memakai pesugihan, menggunakan susuk, dan masih banyak lagi. Belum lagi banyaknya mitor yang dipercaya dan diikuti. Seperti anak-anak tidak boleh keluar saat maghrib, nanti diculik jin.
Dilarang keluar terlalu lama dengan cowok. Kalau terlalu sering boncengan atau berduaan dengan cowok, maka kamu fix pacaran sama dia. Kalau hal itu menjadi terlalu didengar oleh orang-orang lain, wasalam. Kamu pasti dianjurkan untuk segera menikahi cowok itu.
Kira-kira seperti itulah sisi gelap pedesaan yang pernah aku dengar. Apakah kamu pernah mendengar atau mengetahui salah satunya?
Comments
Post a Comment